Dukung Kami

Anda bisa mendukung visi dan program-program Tontowi Institute melalui:
Aksi
- Membantu kami menyebarkan program dan kegiatan Tontowi Institute ke kalangan terdekat
- Membantu anak-anak yatim piatu atau fakir miskin dengan dukungan moral dan sosial
Bekerja Bersama Kami
- Berpartisipasi aktif dalam kegiatan dan projek-projek Tontowi Institute
- Diskusikan gagasan dan ide-ide anda bagaimana menyebarkan pesan-pesan pendidikan ke masyarakat
- Kerjasama program dengan organisasi, komunitas, perusahaan anda atau membangun program bersama
Donasi
Anda bisa berdonasi untuk berpartisipasi dalam
- Tontowi for Humanity demi membantu korban bencana alam
- Tontowi Scholarship demi membantu kami menambahkan satu atau lebih penerima manfaat beasiswa
- Pengembangan ekonomi akar rumput untuk membantu lebih banyak lagi kelompok-kelompok masyarakat yang kuat dan sejahtera
- Proyek dan program-program lain
Informasi lebih lanjut hubungi: mail@tontowi.institute